Cari Blog Ini

Jumat, 27 Januari 2012

Peresmian Desa Sadar Hukum di Maluku 2012

Sebanyak 23 negeri/desa/ohoi/kelurahan sadar hukum dari 16 kecamatan dan 5 kab/kota di Provinsi Maluku  diresmikan oleh Menteri Hukum dan HAM Amir Syamsudin yang didampingi oleh Gubernur pada hari ini 27 Januari 2012. Selain peresmian desa sadar hukum pada kesempatan tersebut juga diresmikan Law Centre untuk lebih baik lagi dalam pelayanan hukum pada provinsi Maluku tersebut. Selain bapak menteri kepala Badan Pembinaan Hukum Nasional Dr. Wicipto Setiadi serta pejabat lain dari BPHN juga hadir pada acara tersebut.
Negeri/Desa/Ohoi/Kelurahan yang akan diresmikan yaitu:


NO.


DESA/KELURAHAN
SADAR HUKUM

    
KECAMATAN

KABUPATEN/KOTA

1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.
15.
16.
17.
18.
19.
20.
21.
22.
23.

Negeri Latuhalat
Kelurahan Waihaong
Negeri Batu Merah
Desa Hunut/Durian Patah
Desa Waiheru
Negeri Leahari
Desa Viditan
Desa Taar
Desa Ohoitahit
Desa Tamedan
Ohoi Ohoiel
Ohoi Bombai
Ohoi Ngilngof
Desa Sathean
Desa Hualoy
Desa Luhu
Desa Lisabata
Desa Eti
Desa Kamariang
Desa Waekerta
Desa Wailo
Desa Jikumerasa
Desa Waiperang

Nusaniwe
Nusaniwe
Sirimau
Teluk Ambon
Teluk Ambon Baguala
Leitimur Selatan
Pulau Dullah Utara
Pulau Dullah Selatan
Pulau Dullah Utara
Pulau Dullah Utara
Kei Besar
Kei Besar
Kei Kecil
Kei Kecil
Kairatu Timur
Huamual
Taniwel
Seram Barat
Kairatu
Waeapo
Waeapo
Namlea
Namlea

Kota Ambon
Kota Ambon
Kota Ambon
Kota Ambon
Kota Ambon
Kota Ambon
Kota Tual
Kota Tual
Kota Tual
Kota Tual
Kab. Maluku Tenggara
Kab. Maluku Tenggara
Kab. Maluku Tenggara
Kab. Maluku Tenggara
Kab. Seram Bagian Barat
Kab. Seram Bagian Barat
Kab. Seram Bagian Barat
Kab. Seram Bagian Barat
Kab. Seram Bagian Barat
Kabupaten Buru
Kabupaten Buru
Kabupaten Buru
Kabupaten Buru

                                                                                                                                      


Tidak ada komentar:

Posting Komentar